Postingan

9 BINATANG PRASEJARAH PALING MENAKJUBKAN DI DUNIA

Gambar
1.THERIZINOSAURIDAE Dinosaurus herbivor dari keluarga Theropoda ini hidup pada akhir periode Cretaceous (65,5-99,6 juta tahun yang lalu). Keluarga Therizinosauridae berbentuk unik,yaitu berleher panjang dan berbulu.Selain itu,cakar-cakar mereka cukup besar ,ada yang lebih dari 1 m panjangnya 2.MAMMOTH/MAMUT Binatang purba yang menjadi bintang di sekuel film animasi Dreamworks ,Ice Age ,ini fisiknya menyerupai gajah,tetapi berbulu lebat di sekujur tubuhnya.Gadingnya yang begitu panjang membuatnya sulit untuk ditaklukkan predator manapun.Binatang yang berdiam di Pulau Wrangler,pesisir utara Siberia,ini menurut ilmuwan dapat dijumpai sekitar 4.000 tahun yang lalu. 3.HARIMAU TARING PEDANG Harimau taring pedang( Smilodon) mendiami beberapa wilayah di benua Amerika pada akhir zaman es.Salah satu predator terganas dan mematikan pada zamannya ini mempunyai dua genus dengan ciri khas taring.Genus Smilodon panjang taring kurang lebih 18 cm dan genus Homotherium panjang taringnya

2 BINATANG PURBA YANG MASIH ADA

Gambar
1.KOMODO Varanus komodoensis adalah spesies reptil purba kerabatan dekat dinosaurus. Fosil-fosil dari jenis dinosaurus tertentu menunjukan kemiripan struktur tubuh dengan komodo. Evolusi komodo dimulai dengan genus Varanus yang mulai berkembang di Asia antara 25-40 juta tahun yang lalu.Dinosaurus sudah lama punah,tetapi komodo masih ada.Komodo terbesar sepanjang 3,13 m dan beratnya 166 kg.Komodo ditemukan di Pulau Komodo dan pulau-pulau kecil lain di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Habitat asli komodo hanya dapat di temukan di kepulauan Indonesia dan tidak ada di belahan dunia lain.  2.IKAN ARWANA Salah satu ikan purba yang belum punah ini setidaknya hidup di bumi sejak 220 juta tahun yang lalu.Ikan karnivor yang mendiami habitat sungai dan danau berair tenang ini dapat ditemukan di Amazon,di beberapa bagian Afrika,Asia,dan Australia, serta di perairan tawar Indonesia. Arwana super red merupakan ikan asli hulu Sungai Kapuas dan Danau Sentarum di Kalimantan Barat.Perairan ini m

5 DINOSAURUS AIR

Gambar
1.MEGAPIRANHA Karnivor yang hidup pada zaman periode akhir Miosen antara 8-10 juta tahun yang lalu ini bergigi setajam gergaji. ikan purba ini diduga nenek moyang ikan piranha modern yang hidup di Sungai Amazon.Panjangnya mencapai 1 m atau empat kali lebih panjang dari ikan piranha modern. Ikan purba mematikan memiliki deretan gigi zig-zag yang serupa dengan gigi piranha modern. Deretan gigi itu dilengkapi satu baris gigi yang berfungsi untuk memotong mangsa dan dua baris gigi yang berfungsi untuk mengunyah tanaman.Keberadaan ikan ini diketahui setelah fosilnya ditemukan pada 2009 di Argentina 2.DUNKLEOSTEUS TERRELLI Ikan purba yang hidup pada periode akhir Devon sekitar 360-380 tahun yang lalu ini ukuran panjangnya mencapai 33 m dan beratnya 4 ton,serta dapat memangsa 2 ekor ikan besar sekaligus.Fosil ikan purba ini ditemukan di Amerika Utara,Polandia,Belgia,dan Maroko. 3.HURDIA VICTORIA Salah satu organisme kambrium terbesar yang hidup di lautan dan hidup pada periode Ca

5 DINOSAURUS TERBANG

Gambar
1.PTERANODON Di tangan dinosaurus ini ada membran yang membuatnya mampu terbang.Dinosaurus karnivor ini biasannya hidup di celah gunung yang tinggi.Meskipun kakinya kecil,ia tetap dapat berjalan di tanah.Caranya,dengan melipat sayap hingga menjadi seperti kaki.Di sayapnya ada 3 jari kecil yang berada di ujung tengah sayap.Saat terbang kecepatannya seperti pesawat tempur 2.PTERODACTYL Binatang berkaki 4 dengan sayap membran yang membentang di antara kaki depan dan kaki belakang ini mendominasi langit antara zaman jurassic dan cretaseous, 65 juta tahun yang lalu. Berat jenis dari binatang terbang ini sekitar 149 kg. Mereka dapat bertahan hidup di bumi selama 150 tahun. 3.CONFUCIUSORNIS Bentuk burung purba yang berasal dari akhir periode jurassic dan terbang berkelompok ini sudah mendekati bentuk burung saat ini. Fosil burung ini pertama kali dipaparkan oleh Hou Lianhai dan Zhonghe Zhou dari institut Paleontologi Vertebrata,China.Total ditemukan lebih dari 1.000 fosil spesi

7 DINOSAURUS DARAT

Gambar
1.STEGOSAURUS   Dinosaurus herbivor besar dari awal jurrasic yang hidup di Amerika Utara ini berukuran panjang 13 m,tinggi 7 m,dan beratnya 7 ton.Stegosaurus dijuluki kadal beratap karena sisik besar di punggungnya.Ciri khasnya adalah baris sisik yg saling silang di punggung dan dua pasang duri panjang di ekor disebut thagomizer.Mekanisme pertahanan diri Stegosaurus mengandalkan ekornya yg berduri yg diayunkan sekeras mungkin ke arah penyerang. 2. GIGANTOSAURUS   Bentuk tubuhnya mirip tyranosaurus rex dengan panjang sekitar 16 m.pemangsa ganas berlengan besar dengan tiga cakar ini mempunyai tulang-tulang seperti sirip pada seluruh permukaan atas tubuhnya,mulai dari ujung moncong sampai dengan ujung ekor    3. EUROPEAN CAVE BEAR   Cave Bear memiliki sangat luas, tengkorak kubah dengan dahi yang curam. tubuh kekar yang memiliki paha yang panjang, tulang kering besar dan di-balik kaki, sehingga mirip dengan struktur rangka untuk beruang coklat. Cave Bear yang seband